Nuansa Remaja

Blog Remaja Indonesia

Tampilkan postingan dengan label Pemain Bola. Tampilkan semua postingan
Tampilkan postingan dengan label Pemain Bola. Tampilkan semua postingan

Profil Biodata Diego Michiels

Profil Biodata Diego Michiels - kali ini saya nulis tentang Profil Pemain muda timnas Indonesia yang ikut serta membela Timnas Garuda muda atau Timnas U23 di SEA Games 2011 yaitu Diego Michiels. Diego Michiels, adalah pemain hasil Naturalisasi, Diego merupakan pemain keturunan Indonesia dan Belanda. Diego Michiels berposisi sebagai Wing Bek, memiliki kecepatan, penetrasi, dan umpan-umpan yang bagus adalah kelebihan dari pemain 21 tahun ini. Pandai bertahan dan sering pula membantu penyerangan, adalah nilai plus untuk Diego, jadi tidak salah Pelatih Timnas Indonesia U-23 Rahmad Darmawan memasukan namanya dalam starting eleven Skuad Timnas Garuda di SEA Games 2011. Diego Michiels lahir di Deventer, pada tanggal 8 Agustus 1990. Bagi kamu yang ingin mengetahui Profil Diego Michiels, dan perjalanan karirnya. Berikut Profile dan Biography dari Diego Michiels.

READ MORE - Profil Biodata Diego Michiels

Profil Biodata Bambang Pamungkas

Profil Biodata Bambang Pamungkas - Bambang Pamungkas, atau lebih dikenal dengan sebutan BePe ini adalah atlet sepakbola indonesia yang lahir di Salatiga, Kabupaten Semarang, Jawa Tengah, 10 Juni 1980. Hingga tahun 2010 tercatat BePe masih membela tim persija jakarta untuk liga SLI (Super League Indonesia) dan bepe juga sering membela timnas indonesia dalam ajang internasional.

Karirnya dimulai ketika dirinya bergabung dalam sebuah klub di Jawa Tengah saat itu ia dinobatkan menjadi pemain terbaik Pialo Haornas. Karirnya pun meningkat ketika ia beranjak dewasa bambang pun bergabung dengan klub persija jakarta. Selain di indonesia, bepe juga sempat bergabung dengan sebuah tim divisi 3 Belanda, EHC Norad. Ternyata bepe harus meninggalkan klub itu karena ada masalah keluarga dan tidak terbiasanya dengan cuaca sejuk eropa.

READ MORE - Profil Biodata Bambang Pamungkas

Profil Biodata Lionel Messi

Profil Biodata Lionel Messi - Lionel Adres Messi, atau lebih dikenal dengan nama Lionel Messi merupakan pesepakbola internasional yang lahir di Rosario, Argentina, 24 Juni 1987 yang dijuluki sebagai the Next Maradona karena kelincahannya dalam bermain bola layaknya maradona di jamannya. Saat ini messi bermain di klub raksasa spanyol, FC Barcelona. 


Karir messi dimulai ketika dirinya berda di Klub Grandoli. Setelah itu ia pinda ke Newell’s Old Boys. Karir professionalnya dimulai bersama FC Barcelona. Permainannya di barcelona sangat memukau banyak masyarakat yang sekaligus mengantarkan barca sebagai juara La Liga di musim pertamanya bergabung dengan barca pada musim 2004 - 2005, dan di musim berikutnya ia pun membawa barcelona maraih gelar ganda yaitu La Liga dan Liga Champions .

Tidak hanya di klub, penampilan memukau messi juga ditunjukkan ketika dirinya memperkuat timnasnya, Argentina. Saat itu messi memenangi juara piala dunia junior tahun 2—5 dan menjuarai Olimpiade Beijing di tahun 2008. Pada piala dunia 2010 messi memperkuat argentina, tapi sayangnya argentina harus pulang terlebih dahulu setelah dipermalukan oleh tim pansher, Jerman setelah lolos dari fase grup dengan skor yang cukup telak 0 – 4.
READ MORE - Profil Biodata Lionel Messi

Profil Biodata Christiano Ronaldo

Profil Biodata Christiano Ronaldo - Christiano Ronaldo dos Santos Aveiro atau lebih dikenal dengan sebutan CR7 (Christiano Ronaldo 7) adalah pesepakbola professional yang lahir di Funchal, Madeira, Portugal, 5 Februari 1985. Ronaldo mempunyai kesenangan yang sangat tinggi dalam sepakbola, ia dikenal selalu ingin menang waktu kecil dan selalu mencari akal bermain bola. Bila ia tidak menemukan bola, ronaldo pun membuat bola dari kaos kaki teman – temannya. 


Karir nya dimulai ketika ia bergabung dengan klub sporting lisbon. Gaji di klub itu tidak ada apa – apanya dibandingkan ketika ia ditarik ke inggris untuk bergabung ke klub MU pada musim panas 2003. Dengan gaji sekitar 40 ribu euro (Rp 470 juta) kehidupannya pun berubah drastis. Di MU, ronaldo berada sebagai pemain sayap, kemudian pada 1 Juli 2009, ronaldo pindah ke Real Madrid untuk mengembangkan karirnya di eropa. Ia pun memecahkan rekor transfer sebesar 80 juta pundsterling dan sekaligus menjadikannya pemain termahal sepanjang sejarah persepakbolaan dunia.
READ MORE - Profil Biodata Christiano Ronaldo